Fikom Umuslim adakan Family Gathering di Aceh Tengah

Keluarga Besar Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen melakukan Rapat Kerja (Raker) dan Family Gathering di Takengon, Aceh Tengah. Menurut Dekan Fakultas Ilmu Komputer (Fikom) Universitas Almuslim (Umuslim) Riyadhul Fajri, SSt, M.Kom, selain Raker juga dirangkaiakan Family Gathering di arung jeram lukub badak. Kegiatan bertema “Ciptakan Kebahagian dengan kebersamaan berlangsung selama dua hari Sabtu-Minggu (2-3/Maret), diikuti lebih kurang 70 peserta, terdiri dosen tetap, tendik juga keluarga dari Read more

Umuslim Teken MoU dengan Unsam Langsa

Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen menandatangani naskah kerja sama (MoU) dengan Universitas Samudra (Unsam) Langsa, Selasa (21/2/2024). Penandatanganan naskah Memorandum of Understanding (MoU) tersebut berlangsung di Rapat Unsam Langsa dilakukan Rektor Umuslim Dr.Marwan,MPdDan Prof. Dr. Ir. Hamdani, M.T .,IPM selaku Rektor Unsam. Dalam sambutannnya Rektor Unsam Prof. Dr. Ir. Hamdani, M.T .,IPM menyampaiakan harapan, adanya kolaborasi perguruan tinggi yang ada di Aceh, tujuannya untuk memajukan Aceh, melalui peningkatan Tri dharma Read more

Mahasiswa KKM Umuslim di Aceh Tengah di jemput Kembali ke Kampus

Sebanyak 480 mahasiswa Universitas Almuslim ( Umuslim) Peusangan Bireuen, yang melaksanakan pengabdian Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) Angkatan XXIV di Kabupaten Aceh Tengah kembali ke kampus. Prosesi penyerahan kembali mahasiswa KKM Umuslim dilakukan Plt Bupati Aceh Tengah diwakili Sukirman, S.STP.M.Ec.Dev, Asisten Administrasi Umum Pemkab Aceh Tengah, kepada rektor Universitas Almuslim diterima wakil rektor bidang Kemahasiswaan Umuslim Dr Drh Zulfikar,MSi, berlangsung di Lapangan Sekretariat Daerah Kantor Bupati Aceh Tengah, Selasa (21/2/2023). Rektor Read more

Mahasiswa KKM ikut Sosialisasi Pencegahan Stunting

Mahasiswa KKM angkatan XXIV Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, yang sedang melaksanakan program pengabdian di kampung Simpang Kelaping, Kecamatan Pegasing, Kabupaten Aceh Tengah berpartisipasi mensosialisasi pencegahan Stunting , Jum’at (02/2/2024). Kegiatan dikomandoi reje simpang kelaping M.Isa dan isterinya Lailan Juhairidi didampingi Lindaini A.Md, bidan kampung simpang kelaping melakukan penyuluhan kepada anak yang mengalami stunting. Program ini merupakan suatu kegiatan kolaborasi antara mahasiswa Universitas Almuslim Bireuen yang sedang melaksanakan KKM dengan bidan Read more

Tim monev KKM Umuslim turun kelapangan

Pelaksanaan KKM Angkatan XXIV Universitas Almuslim (Umuslim) di Kabupaten Aceh Tengah, memasuki minggu terakhir, Universitas turunkan tim Monitoring dan Evaluasi (Monev). Demikian informasi diperoleh dari Ketua panitia pelaksana KKM angkatan XXIV Umuslim Drs Syarkawi, M.Ed, Sabtu (17/2). Menurut Syarkawi, sesuai arahan rektor Umuslim Dr.Marwan,MPd, monev dilakukan untuk mengevaluasi capaian pelaksanaan dilapangan, khususnya program Sistem Informasi Gampong (SIGAP) merupakan program utama KKM Umuslim, disamping sejumlah program mandiri lainnya, jelas Syarkawi. Tim Read more

Mahasiswa KKM Berpartisipasi Pada Program Ketahanan Pangan

Mahasiswa KKM angkatan XXIVUniversitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, yang sedang melaksanakan program pengabdian di Kampung Uning Pegantungen Kecamatan Bies Aceh Tengah ikut berpartisipasi membantu program ketahanan pangan kampung tersebut, Kamis, (08/2 2024). Kampung Uning Pegantungen, sebuah desa yang terletak di Kecamatan Bies, Kabupaten Aceh Tengah, kini menjadi fokus perhatian dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan lokal. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan ketersediaan pangan, keterjangkauan dan meningkatkan konsumsi pangan yang beragam dan sesuai Read more

Dua mahasiswa NGU Jepang di Umuslim kembali kenegaranya

Dua mahasiswa dari Nagoya Gakuin University (NGU) Jepang Ikezu Akane dan Kitamura Hikari, kembali kenegaranya setelah menyelesaiakan studinya belajar di Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen selama satu semester. Perpisahan antara sivitas akademika Umuslim dengan kedua mahasiswi tersebut, berlangsung di ruang rapat Ampon Chik Peusangan, Rabu (7/2/2024). Seperti diketahui kehadiran dua mahasiswi asal Negara matahari terbit tersebut merupakan implementasi kerjasama telah ditandatangani kedua Universitas sejak beberpa tahun lalu. Pada kesempatan tersebut Read more

Pemkab Abdya Silaturahmi ke Umuslim

Pejabat Pemerintahan Daerah Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) hadir ke Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan di Matangglumpangdua Bireuen, Senin (29/02/2024). Seperti dikutip dari https://acehcc.com/ 29/1/24, kehadiran sejumlah pejabat Pemkab Abdya ke kota sate Matangglumpang Dua dalam rangka memenuhi undangan Rektor Umuslim, Dr Marwan, M.Pd. Para pejabat pemerintahan kabupaten yang berada di pantai barat Aceh ini disambut oleh Rektor Umuslim, Dr Marwan M.Pd didampingi Wakil Rektor I Dr Halus Satriawan, M.Si dan Read more

Kadiskes Bireuen silaturahmi ke Fakultas Teknik Umuslim

Kepala dinas Kesehatan kabupaten Bireuen dr.Irwan A.Gani berserta beberapa staf bersilaturahmi ke Fakultas Teknik Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen. Silaturahmi dalam suasana penuh keakraban, berlangsung di Ruang Dekan Fakultas Teknik kampus Timur Umuslim, Rabu, 24/1/2024. Menurut Dekan Fak Teknik Umuslim Dr. Ir. Romaynoor Ismy, MT., IPM., ASEAN.Eng kehadiran Kadiskes Bireuen bersama tim Pelayanan Kesehatan Dinkes Kabupaten Bireuen dalam rangka kerjasama kegiatan “Kelayakan & Kajian Struktur Bangunan” alih fungsi Gedung SMP Read more

Pemkab Aceh Tengah Terima 480 mahasiswa KKM Umuslim

Sebanyak 480 mahasiswa Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen diterima langsung Pemerintah Aceh Tengah untuk melaksanakan Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) selama satu bulan di daerah tersebut. Penyerahan mahasiswa peserta KKM dilakukan oleh Rektor Universitas Almuslim Dr.Marwan,MPd, diterima langsung Penjabat (Pj) Bupati Aceh Tengah, Ir T Mirzuan MT berlangsung di Lapangan Sekretariat Daerah Kantor Bupati Aceh Tengah, Selasa (23/1/2023). Penyerahan dirangkai dengan pemasangan atribut KKM dilakukan Pj Bupati secara simbolis berupa pemasangan Read more