Pengurus IKABUA Umuslim Periode 2022-2026 dilantik

Ikatan Alumni Bidan Universitas Almuslim (IKABUA) Periode 2022-2026 dilantik oleh Direktur Prodi Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim, Dewi Maritalia, SST., M.Kes, di ruang creatif center Aula MA Jangka kampus Universitas Almuslim, Matangglumpang dua, Rabu (26 Oktober 2022). Pengurus IKABUA yang dilantik merupakan hasil Musyawarah Bersama (Mubes) IV dihadiri Penanggung Jawab IKABUA dan sejumlah alumni, berlangsung tanggal 18 Agustus 2022 lalu. Pelantikan diawali laporan ketua panitia pelaksana Siti Rahmah, SST., M.Kes Read more

Umuslim buka Prodi Kebidanan (S1) dan Profesi Bidan.

Penantian panjang Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan untuk membuka program studi kebidanan jenjang sarjana (S1) dan program studi pendidikan profesi bidan, akhirnya terwujud. Hal tersebut ditandai penyerahan salinan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi No 722/E/O/2022 tentang izin pembukaan program studi kebidanan program sarjana dan program studi pendidikan profesi bidan universitas almuslim oleh Kepala Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah XIII Aceh Dr Ir Rizal Munadi MM MT kepada Rektor Umuslim Dr.Marwan,MPd, bertempat Read more

Tim Dosen dan BEM Kebidanan Umuslim Gelar Pelatihan Aneka Produk Olahan Daun Kelor

Mahasiswa dan Dosen Program Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, Kabupaten Bireuen, melaksanakan Pelatihan Aneka Produk Olahan Daun Kelor (Biskuit, Teh, Mie) bagi masyarakat Desa Cot Rabo Baroh, Kecamatan Peusangan kabupaten Bireuen, Minggu, (18/9/2022). Menurut ketua pelaksana Program Pemberdayaan Masyarakat Desa (P2MD) Agus Susanti sebelum dilaksanakan kegiatan pelatihan, pihaknya terlebih dahulu berkoordinasi dengan dosen pembimbing, kepala desa, bidan desa dan kader Desa Cot Rabo Baroh dan Seluruh perangkat Desa Read more

Mahasiswa dan Dosen Kebidanan Umuslim lakukan Penyuluhan Pencegahan Stunting

Mahasiswa yang tergabung dalam organisassi mahasiswa Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Dosen Program Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim bekerjasama dengan Puskesmas Cot Ijue Kecamatan Peusangan serta Pendamping Kecamatan Peusangan melakukan Penyuluhan Pencegahan Stunting di Desa Cot Rabo Baroh, Rabu, (14/9/2022). Kegiatan penyuluhan bertempat di Meunasah Desa. Pelaksanaan kegiatan ini di bantu oleh Koordinator Gizi dan Anak Puskesmas Cot Ijue, Bidan Desa dan Kader yang ada di Desa Cot Rabo Raboh. Read more

BEM dan Dosen Kebidanan Umuslim Lakukan Pendampingan kegiatan Posyandu untuk Cegah Stunting

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan dosen Program Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim (Umuslim) melakukan pendampingan Posyandu Desa Cot Rabo Baroh Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen, Kamis, (8/9/2022). Program pendampingan Posyandu Desa Cot Rabo Baroh yang dilakukan sejumlah mahasiswa dan dosen Program Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim merupakan salah satu kegiatan Program Pemberdayaan Masyarakat Desa (P2MD). Menurut salah seorang dosen pembimbing Nuraina, S.Tr.Keb., M.Keb mengatakan kegiatan pendampingan Posyandu di Desa Cot Rabo Read more

Dosen dan Mahasiswa Kebidanan Umuslim lakukan Penyuluhan Kespro dan Stunting bagi Catin.

Sekitar 100 calon pengantin (catin) di Kecamatan Jeumpa dan Kota Juang Kabupaten Bireuen mendapat penyuluhan tentang Kesehatan Reproduksi dan Pencegahan Stunting dari Dosen dan Mahasiswa “Penting” (Peduli Stunting) Prodi Kebidanan Universitas Almuslim, hari Rabu, (8/6/2022). Acara digelar di Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Jeumpa dan Kecamatan Kota Juang Kabupaten Bireuen, berlangsung lebih kurang 2 jam dilakukan dalam rangka mempercepat penurunan dan mencegah kejadian stunting di Kabupaten Bireuen. Salah saeorang narasumber Read more

Alumni Program D3 Kebidanan gelar MUBES dan Webinar Nasional

Ikatan Alumni Bidan Universitas Almuslim (IKABUA) mengadakan Musyawarah Besar (MUBES) dan kegiatan Webinar Nasional, Sabtu (28 Mei 2022). Menurut Wakil direktur bidang Akademik dan Kemahasiswaan Diploma III Kebidanan Siti Rahmah M.Kes, organisasi IKABUA merupakan sebuah organisasi alumni yang terbentuk pada tahun 2010 merupakan wadah untuk silaturahmi dan komunikasi antar alumni lulusan diploma III Kebidanan Universitas Almuslim. Kegiatan Musyawarah Besar (mubes) alumni Kebidanan Umuslim, selain ajang reuni dan silaturahmi juga melakukan Read more

Mahasiswi dan dosen Kebidanan lakukan penyuluhan
di Seunuebok Aceh Peusangan

Mahasiswi dan Dosen Prodi Diploma III Kebidanan Universitas Almuslim (Umuslim) berkolaborasi secara bersama melaksanakan kegiatan Penyuluhan kepada masyarakat di Desa Seuneubok Aceh Kecamatan Peusangan Kabupaten Bireuen, Rabu,(09 Juni 2021). Menurut salah seorang peserta, kegiatan penyuluhan yang dilakukan mahasiswi Prodi Diploma III Kebidanan merupakan rangkaian penyuluhan tentang Klimakterium, diantaranya mengenai perubahan yang terjadi saat klimakterium, gejala klimakterium, cara mengatasi keluhan klimakterium dan selain itu juga disampaikan materi seputar masalah yang dialami Read more