Universitas Almuslim Salurkan Bantuan Kemanusiaan ke Bener Meriah dan Aceh Tengah
Bireuen – Universitas Almuslim (Umuslim) kembali menunjukkan kepedulian sosialnya melalui penyaluran bantuan kemanusiaan kepada masyarakat terdampak bencana di Kabupaten Bener Meriah dan Aceh Tengah. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya universitas dalam memenuhi amanah Tri Dharma Perguruan Tinggi, khususnya bidang pengabdian masyarakat.(6/01/26) Kegiatan penyaluran bantuan dilakukan di empat titik lokasi berbeda, yakni di Desa Sejahtera dan Lampahan Timur, Kecamatan Pintu Rime Gayo dan Timang Gajah di Bener Meriah, serta di Read more









