Fkip Umuslim Teken MoA dengan STAI Syekh Abdul Halim Hasan Binjai Sumut

Dalam rangka mengimplementasikan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (Fkip) Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan melakukan penandatanganan naskah kerjasama Memorandum of Agreement (MoA) dengan Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI Al-Islahiyah) Syekh Abdul Halim Hasan Binjai Sumatera Utara, bertempat di ruang rapat Ampoen Chiek kampus Umuslim, Selasa, 2 November 2021. Penandatanganan ikut dihadiri Rektor Umuslim Dr.Marwan,M.Pd, naskah Memorandum of Agreement (MoA) ditandatangani kedua pihak masing-masing, Dekan Fkip Read more

Rektor Umuslim sampaiakan Terimakasih kepada sejumlah Kepala Daerah di Aceh

Rektor Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen Dr. Marwan, MPd mengucapkan terimakasih yang tak terhingga kepada sejumlah Kepala Daerah di Aceh yang telah menjadi pemateri Seminar Nasional yang digelar Universitas Almuslim, yang berlangsung diruang Auditorium Academik Center (AAC) Ampoen Chiek Peusangan, Sabtu 30 Oktober 2021. Seminar Nasional yang bertema “Kolaborasi Perguruan Tinggi dan Pemerintah Daerah dalam Kampus Merdeka untuk Pembangunan Pendidikan, Ekonomi, Pertanian, dan Perkebunan Berkelanjutan” dikuti sebanyak 700 peserta . Read more

Umuslim tandatangani MoU dengan Bawaslu dan KIP

Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen melakukan penandatanganan naskah kerjasama (MoU) dengan Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Provinsi Aceh dan Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Bireuen dan penandatangan MOA antara Panwaslih Bireuen dengan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisip) Umuslim. Penandatanganan naskah kerjasama tersebut berlangsung di Aula Creatif Center gedung MA.Jangka, Kampus Umuslim, Kamis 7 Oktober 2021. Acara penandatanganan naskah MoU antara Panwaslih (Bawaslu) dan KIP dengan Universitas Almuslim, juga dirangkaikan dengan Read more

Fisip Umuslim teken MoA dengan FEB Unimal

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Almuslim (FISIP Umuslim) Bireuen melakukan penandatanganan Momorandum of Agreement (MoA) dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussaleh (FEB Unimal) Aceh Utara, berlangsung di Aula Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Malikussaleh, Selasa, ( 12 Oktober 2021). Penandatanganan Momorandum of Agreement (MoA) ini merupakan tindak lanjut dari perjanjian kerjasama (MoU) yang telah dilaksanakan oleh Rektor Universitas Malikussaleh (Unimal), Dr. Ir. H. Herman Fithra, ST., MT., Read more

Umuslim teken naskah kerjasama dengan PKBM di Aceh Utara

Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan kabupaten Bireuen menandatangani naskah kerja sama dengan Pusat kegiatan belajar masyarakat (PKBM) Harapan Pertiwi Kecamatan Nisam,Kabupaten Aceh Utara. Penandatanganan kerjasama (MoU) kedua pihak, dikakukan Rektor Umuslim, Dr Marwan MPd dan Ketua PKBM Harapan Pertiwi, M.Syahril Ismail, SE, berlangsung di ruang rapat Ampon Chiek Peusangan kampus Umuslim, Kamis ( 30/9/2021). Rektor Umuslim, Dr Marwan MPd pada kesempatan tersebut, mengucapkan terimakasih pada pimpinan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Read more

Fakultas Pertanian Umuslim teken MoA dengan SMK PP Negeri Bireuen

Fakultas Pertanian Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen melakukan penandatanganan naskah Memorandum of Agreement (MoA) dengan SMK PP Negeri Bireuen. Penandatanganan naskah kerjasama tersebut masing-masing dilakukan oleh Dekan Fakultas Pertanian (FP) Umuslim Elfiana, SP, M,Si dan Kepala sekolah SMK PP Hamdan, S.Pd, M.Pd. Pada kesempatan tersebut kepala sekolah SMK PP Hamdan, S.Pd, M.Pd didampingi kabag Humas Teuku Rahmad, SP, menyambut baik MoA ini, dengan harapan adanya kerjasama kedua pihak ini bisa Read more

Umuslim Sharing SPMI dengan USCND Langsa

Dalam rangka penerapan implementasi kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Universitas Sains Cut Nyak Dhien Langsa (USCND) mengadakan kunjungan silaturahmi ke Universitas Almuslim Peusangan Bireuen, Senin (20/9/2021). Kunjungan Benchmarking, selain sebagai silaturahmi biasa juga merupakan tindak lanjut dari kerjasama (MoU) yang telah ditandatangani kedua Perguruan Tinggi tersebut beberapa waktu lalu. Pertemuan berlangsung di ruang rapat kampus Ampoen Chiek Peusangan Umuslim membahas dan sharing pengalaman berbagai hal,seperti sistem penjaminan mutu, persiapan Read more

Alumni Fkip Umuslim jadi pemateri seminar di Thailand

Ratna Walis, S. Pd, alumni prodi Bahasa Inggris Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, juga sebagai staf Kantor Urusan Internasional (KUI) Universitas Almuslim (Umuslim) diundang menjadi Guest lecturer atau pemateri pada seminar yang digelar oleh Narathiwat Community College, Thailand. Sesuai undangan yang dikirimkan pada tanggal 18 Agustus 2021, Ratna Walis bersama beberapa orang dari Universitas lain di Indonesia, diminta untuk mengisi materi pada subject : Invitation Read more

Umuslim jalin kerjasama dengan Pemkab Aceh Utara

Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan, Bireuen menjalin kerjasama dengan Pemerintah Aceh Utara, hal itu terbukti setelah kedua pihak menandatangani Memorandum of Understanding (MoU), bertempat Pendopo Bupati Aceh Utara di Lhokseumawe, Selasa (15/9). Naskah kerja sama Memorandum of Understanding (MoU), ditandatangani masing-masing Rektor Umuslim Dr.Marwan,MPd dan Bupati Aceh Utara H.Muhammad Thaib. Dalam sambutannya Rektor Umuslim Dr.Marwan,MPd, menyampaikan bahwa pihaknya sangat senang dan bahagia, dan mengucapkan terimakasih serta penghargaan yang tinggi kepada Bupati Read more

Universitas Almuslim Jalin Kerja Sama dengan Universitas BBG

Jajaran Pimpinan Universitas Almuslim dan Pimpinan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (Fkip) Universitas Almuslim (Umuslim) Peusangan Bireuen mengadakan kunjungan silaturahmi ke Universitas Bina Bangsa Getsempena (UBBG) Banda Aceh, Senin (30/8/2021). Dalam kunjungan tersebut juga dilakukan penandatangan MoU kerjasama antara kedua Universitas, kerjasama yang dirintis kedua Perguruan Tinggi meliputi bidang Pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat serta pertukaran mahasiswa dan dosen. Pada kesempatan silaturahmi Rektor Universitas BBG Dr. Lili Kasmini, S. Si., Read more