Mahasiswa Prodi Kehutanan Umuslim laksanakan Praktik Pengelolaan Hutan Lestari Di Alue Simantok Peudada
Sebanyak 39 mahasiswa Program Studi Kehutanan Fakultas Pertanian Universitas Almuslim melaksanakan kegiatan Praktik Pengelolaan Hutan Lestari di Hutan Kemasyarakatan (HKm) Alue Simantok Kecamatan Peudada, Kabupaten Bireuen.Kegiatan berlangsung selama 2 hari Sabtu-Minggu (19-20 Oktober 2024) dipandu langsung oleh Kelompok Tani Hutan kemasyarkatan (KTH HKm) Alue Simantok dan World Resources Institute (WRI). Kegitan melibatkan sejumlah dosen Prodi Kehutanan antara lain Sayed Ahmad Zaki Yamani, M. Sc, Eka Rahmi, S.P, M.Si dan Aidil Read more