Mar
15
KIP Ormawa Umuslim rilis Tahapan pelaksanaan Pemira Umuslim 2022
Komisi Independen Pemilihan (KIP) Organisasi Kemahasiswaan Universitas Almuslim periode 2021/2022 mengumumkan tentang penyelenggarakan Pemilihan Raya (Pemira) dalam rangka memilih Presiden mahasiswa (Presma) dan wakil Presiden mahasiswa (wapresma). Menurut Ketua Komisi Independen Pemilihan, Ridha Akmal didampingi sekretaris Heni Wahyu Hastar setelah kegiatan Pemilihan Raya (Pemira), kemudian dari hasil rekapitulasi suara oleh Komisi Independen Pemilihan (KIP) Universitas Almuslim maka penetapan Presiden Mahasiswa & Wakil Presiden Mahasiswa Universitas Almuslim yang terpilih periode 2022/2023 Read more