Jun
28
Umuslim Tuan Rumah Peksimida XVII tahun 2026
Universitas Almuslim (umuslim) Peusangan Bireuen ditetapkan menjadi tuan Rumah Pekan Seni Mahasiswa Daerah (Peksimida) XVII Tahun 2026. Demikian informasi disampaikan Wakil rektor III Umuslim Dr.Drh.Zulfikar,MSi usai kepulangannya dari mengikuti Peksimida XVI di ISBI Jantho. Menurut Dr.Drh.Zulfikar,MSi penetapan Umuslim sebagai tuan rumah Pekan Seni Mahasiswa Daerah (Peksimida) XVII Tahun 2026, dilakukan saat serasehan pimpinan Perguruan Tinggi peserta Peksimida XVI di ISBI Aceh., Senin (24 Juni 2024). Sebagai petanda resmi penetapan Umuslim Read more