FE Umuslim buka gerai kopi di kampus
Fakultas Ekonomi Universitas Almuslim (Umuslim) membuka gerai kopi “Economic Lab Caffe” berlokasi di kampus timur Universitas almuslim, desa Paya Cut Kecamatan Peusangan, Kamis (4/11/2021). Menurut Dekan Fakultas Ekonomi Umuslim Dr. Sri Wahyuni, SE, M.Si pembukaan gerai kopi ini sebagai sebuah laboratorium coffe, yang dapat dijadikan wadah bagi mahasiswa khususnya mahasiswa Fakultas Ekonomi untuk belajar secara langsung tentang kewirausahaan, bisnis dan manajerial. Menurut Dekan fakultas Ekonomi, lab coffe fakultas ekonomi tidak Read more